Tax Expenditure atas Pajak Penghasilan: Rekomendasi bagi Indonesia
Working Paper
Tax Expenditure atas Pajak Penghasilan: Rekomendasi bagi Indonesia
-
Working Paper
Tax Expenditure atas Pajak Penghasilan: Rekomendasi bagi Indonesia
-
Kajian ini mencoba untuk mempelajari pembiayaan pemerintah melalui sistem pajak (tax expenditure). Dewasa ini, transparansi dan pelaporan tax expenditure telah menjadi masalah di seluruh dunia. Di Indonesia, kami merekomendasikan sebuah analisis mengenai pendefinisian tax expenditure atas pajak penghasilan serta opsi kebijakan pelaporan tax expenditure melalui studi perbandingan di 10 negara.
Penerbit
DDTC
Diterbitkan
19 Juni 2014
Bahasa
Bahasa Indonesia
Halaman
-
Mari Berkolaborasi Bersama Kami
Untuk mengetahui informasi tentang topik tertentu atau tentang DDTC, Anda dapat mengirimkan pesan dengan mengisi formulir ini. Kami menghargai komentar dan masukan Anda, namun kami menyarankan untuk tidak menyertakan informasi bersifat rahasia.