Page 18 - InsideTax Edisi 35th (Ikanku Hilang Pajakku Melayang)
P. 18

insidereview


        Kendala dan Potensi                             Tabel 2 - Rekapitulasi Data KPI dan Data Perpajakan
        Pemajakan Perikanan Tangkap
           Dalam menggali kendala dan potensi    No           Uraian            Jumlah         Keterangan
        pemajakan,  karena keterbatasannya,       1   Kapal Penangkap Ikan       4.964           kapal
        penulis hanya mengambil data-data yang    2   Pemilik Kapal Keseluruhan  1.868       individu/badan
        diperlukan di dua pelabuhan perikanan     3   Pemilik Kapal ber-NPWP      987      orang pribadi/badan
        nusantara, yaitu pelabuhan di Cirebon
        dan Pekalongan.  Umumnya, kendala         4   Pemilik Kapal non-NPWP      881        individu/badan
        pemajakan perikanan tangkap dapat   Sumber: KKP (2014) dan Ditjen Pajak (2015) (diolah kembali oleh penulis).
        dikatakan cukup beragam, antara lain,
        data  usahawan  yang  memiliki  omset
        perikanan tangkap tidak dimiliki oleh   Tabel 3 - Peredaran Usaha pada PPN Cirebon dan Pekalongan (per tahun)
        otoritas pajak.   Menurut Yudaningsih,
                     6
        seharusnya Kantor Pelayanan  Pajak     No    Tahun     jumlah kapal  jumlah trip    Peredaran usaha
        (KPP) dengan  wilayah  kerja  di  tepi   PPN Cirebon
        laut mengandalkan penerimaan dari
        sektor  perikanan  tangkap.  Pahitnya,   1   2010         105                319              6.027,29
                                7
        ditemukan kenyataan  bahwa  KPP         2     2011        133                261             97.193,43
        dengan  wilayah  kerja  tersebut gagal   3    2012         117               317             76.909,71
        menjadikan sektor perikanan  sebagai    4     2013        223               430              110.412,16
        10 besar penyumbang penerimaan
        pajak terbesar. Lantas apa yang menjadi   5  2014         175                338             92.287,92
        kendalanya?                                       Total                     1.665           382.830,51
           Penulis menemukan salah satu        PPN Pekalongan
        kendala di sektor  perikanan yaitu      1    2010         794              4.309            120.876,54
        pengawasan laut yang masih minim.       2     2011        600              3.548            125.308,77
        Dari catatan KKP ditemukan waktu
        berlayar 27  kapal  patroli KKP  yang   3     2012        540              3.533            136.853,70
        ada saat ini, hanya  60 hari dalam      4     2013        430               3.177           157.809,28
        setahun.  Artinya  ada  305  hari  yang   5  2014         316               1.977           128.672,92
        tidak terjaga alias tidak dilakukan                            Total      16.544             669.521,21
        pengawasan. Padahal,  berdasarkan
        data kepemilikan kapal (kapal dengan   Sumber: Data produksi ikan per kapal (diolah oleh penulis).
        berat di atas 30 gross ton, per Januari
        2015) dari Direktorat Jenderal (Ditjen)   dan sejumlah 881 yang belum memiliki  dapat dilihat pada Tabel 3.
        Pajak, jumlah pemilik kapal yang telah   NPWP (Lihat Tabel 2).
        memperoleh izin mencapai ribuan                                           Jumlah kapal adalah jumlah kapal
        usahawan.  Namun,  saat ini jumlah     Untuk studi kasus, penulis mencoba  yang bongkar muatan di Pelabuhan
        WP sektor perikanan masih sedikit   meneliti dari aktivitas bongkar muat  Perikanan  Nusantara. Jumlah trip
        dan tingkat kepatuhan pajak di sektor   yang  dilakukan KPI di Pelabuhan  adalah  jumlah perjalanan kapal, satu
        perikanan juga rendah.              Perikanan Nusantara Cirebon dan  KPI dapat melakukan  2-3 trip dalam
           Sebagai  ilustrasi, penulis mencoba   Pekalongan.  Selama tahun 2010  satu tahun. Berdasarkan pengolahan
                                            sampai dengan 2014, terdapat 122  data,  pada  pelabuhan  Cirebon  jumlah
        menyandingkan data Kapal Penangkap   pemilik kapal yang melakukan kegiatan  peredaran bruto dari tahun 2010
        Ikan (KPI) dengan data perpajakan   perikanan tangkap di Cirebon,  dari  sampai dengan 2014 mencapai 382,8
        untuk mengenali  lebih  lanjut  potensi   122  pemilik kapal  tersebut,  pemilik  miliar rupiah.  Terjadi peningkatan
        pemajakan yang  ada  dari  sektor   yang ber-NPWP hanya berjumlah 18   jumlah kapal yang melakukan kegiatan
        perikanan. KPI yang terdaftar di basis   usahawan, sedangkan 104 usahawan  bongkar muatan di PPN  Cirebon dari
        data KKP berjumlah 4.964 kapal      belum ber-NPWP.  Sedangkan untuk  tahun 2010 sampai dengan tahun
        dan dari jumlah  tersebut, dilakukan   PPN Pekalongan, usahawan yang ber-  2014. Data produksi ikan per kapal di
        pengolahan  data per nama pemilik   NPWP berjumlah 31 WP OP/Badan,  pelabuhan  Pekalongan  selama  tahun
        kapal. Sehingga  ditemukan  jumlah   sedangkan 168 usahawan  belum  2010 sampai dengan 2014 mencapai
        pemilik  KPI 1.868 usahawan. Dari   memiliki NPWP.                      669,52 miliar rupiah.
        1.868 usahawan yang terdaftar,
                                                                                                8
        sejumlah 987 sudah memiliki NPWP       Selanjutnya, data sekunder berupa   Menurut  AICPA ,  tax gap adalah
                                            daftar produksi  ikan per kapal  harian  perbedaan  antara  pajak  yang
        6.  Wawancara  dengan  Miftah  Sobirin (KPP  Pratama   diolah oleh penulis untuk mendapatkan
        Pekalongan).                        besarnya peredahan usaha (bruto) dari
        7. Wawancara Yudaningsih (KPP Pratama Jakarta   sektor perikanan tangkap sebagaimana   8. AICPA, “Guiding Principles of Good Tax Policy: A
        Penjaringan).                                                           Framework for Evaluating Tax Proposals,” (2010).
       18  InsideTax | Edisi 35 | Oktober 2015
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23